Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

Apa Itu Bandwith

Gambar
Apa itu Bandwidth? Bandwidth dalam bahasa Indonesia disebut lebar pita (tapi saya hanya akan menggunakan istilah bandwidth karena lebih umum).  Secara general, bandwidth adalah besarnya saluran transmisi tempat lewatnya informasi atau data. Sehingga, bandwidth menentukan seberapa besar data yang dapat ditransmisikan per satuan waktu (biasanya satuan waktunya detik). Bandwidth dapat di analogikan sebagai besarnya sebuah jalan raya, sedangkan data adalah mobil-mobil yang berjalan diatasnya. Biasanya bandwidth bersatuan Mbps (Megabit per second). Baca  apa perbedaan bit dan byte  untuk memahami artikel ini lebih jelas. Analogi High Bandwidth vs Low Bandwidth  Dengan kata lain, makin luas ukuran jalan raya, maka makin lancar arus lalu lintas mobil karena semakin banyak mobil yang bisa lewat diatasnya. Begitu juga dengan bandwidth, semakin besar bandwidth, semakin besar volume data yang bisa lewat di saluran komunikasi tersebut. Ingat ya, makin lancar, bukan makin cepat. Mema

PABX

Gambar
Pengertian PABX Seperti yang di jelaskan oleh wikipedia, PABX merupakan singkatan dari  Private Automatic Branch eXchange . Sebuah PABX pada dasarnya adalah sebuah sistem telepon yang biasa disebut juga dengan  switchboard  yang digunakan sebagai sistem telepon internal di kantor. Cara Kerja PABX Cara kerja PABX adalah bahwa sesungguhnya perangkat ini merupakan modem yang berfungsi sebagai control station pusat. Setiap kali ada telepon baru yang masuk, maka telepon tersebut akan di- routing  (diarahkan) melalui control station ini. Karena di dalam sistem PABX tersebut telah dimasukan kode tertentu untuk masing-masing nomor telepon di kantor, atau untuk masing-masing  extension , maka telepon masuk tersebut akan diarahkan ke tujuan yang tepat dengan menggunakan kode tersebut. Kegunaan PABX Untuk tujuan fungsi fax, Anda dapat memprogram sambungan yang melalui control station tersebut menuju ke sebuah mesin fax, atau bahkan ke berbagai nomor tujuan fax. PABX modern b

Komunikasi Jaringan Telepon

Gambar
Komunikasi Jaringan Telepon A. Jenis-Jenis Jaringan Telepon a. Jaringan Telepon Seluler Telepon Seluler seringnya disebut handphone (disingkat HP) atau disebut pula sebagai telepon selular (disingkat ponsel) adalah perangkat telekomunikasi elektronik yang mempunyai kemampuan dasar yang sama dengan telepon konvensional saluran tetap, namun dapat dibawa ke mana-mana (portabel, mobile) dan tidak perlu disambungkan dengan jaringan telepon menggunakan kabel (nirkabel; wireless). Saat ini Indonesia mempunyai dua jaringan telepon nirkabel yaitu sistem GSM (Global System for Mobile Telecommunications) dan sistem CDMA (Code Division Multiple Access).  1.Cara kerja Didalam telepon genggam, terdapat sebuah pengeras suara, mikrofon, papan ketik, tampilan layar, dan powerful circuit board dengan microprocessors yang membuat setiap telepon seperti komputer mini. Ketika berhubungan dengan jaringan wireless, sekumpulan teknologi tersebut memungkinkan penggunanya untuk melakukan panggilan

Cara Kerja Perangkat Komunikasi Jaringan Komputer & Telepon

Gambar
Cara Kerja Perangkat Komunikasi Jaringan Komputer & Telepon Nama :Salomo.A   Kelas :  XI TKJ 2    Sekolah :  SMKN 13 BANDUNG Judul :  Cara Kerja Perangkat Komunikasi Jaringan Komputer & Telepon Guru  : Pa Priyo Pak Imannudin Bu Nur Fauziah Mata Pelajaran :  Teknologi Layanan Jaringan Tanggal :  03  - 10 -2017    Jaringan komputer (jaringan) adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer- komputer yang didesain untuk dapat berbagi sumber daya (printer, CPU), berkomunikasi (surel, pesan instan), dan dapat mengakses informasi (peramban web).  Tujuan dari jaringan komputer yaitu agar dapat mencapai tujuannya, setiap bagian dari jaringan komputer dapat meminta dan memberikan layanan (service). Pihak yang meminta/menerima layanan disebut klien (client) dan yang memberikan/mengirim layanan disebut peladen (server).Desain ini disebut dengan sistem client-server, dan digunakan pada hampir seluruh aplikasi jaringan komputer. Dua buah komputer yang masing-masing

Membuat Jaringan dasar dengan packet tracer

Gambar
Nama: Salomo.A Kelas:XI-TKJ-2 Membuat jaringan dasar dengan cisco packet tracer    1. Uraian singkat packet tracert Cisco Packet Tracer adalah aplikasi/software simulasi jaringan computer dari peralatan cisco yang sering digunakan  sebagai media pembelajaran atau sebagai penelitian jaringan computer. Dengan cisco packet tracer kita bisa merancang sebuah jaringan, membuat simulasi sebuah jaringan, dll. Fitur – fitur umum yang ada di cisco packet trascer diatara lain sebagai berikut. -            Penjelasan  fitur dan cara penggunaan : Menu Bar: Pada bagian menu bar dibagi menjadi dua yaitu dibagian atas dan dibagian bawah Bagian atas: New : Membuat halaman kerja baru (file baru) Open : Membuka file yang telah disimpan/dibuat Save : Menyimpan file yang ssudah dibuat Print : Mencetak file yang sudah dibuat Copy : Untuk menyalin perangkat atau topologi Paste : Untuk mempaste jaringan atau topologi yang sudah di copy Undo : Untuk mengembalikan ke